A supreme piece of art by Greatives.

Teknik Fotografi untuk Menghasilkan Foto Produk Terbaik

Teknik Fotografi untuk Menghasilkan Foto Produk Terbaik

Dalam membangun sebuah bisnis, foto produk adalah salah satu aspek penting yang harus kamu perhatikan. Terutama untuk kamu yang menjalankan bisnis online, kamu perlu mempelajari fotografi produk untuk menghasilkan foto yang membuat pelangganmu tertarik untuk membelinya. Nah, untuk menghasilkan foto produk yang baik, ada beberapa hal nih yang harus kamu perhatikan!

  1. Kamera Berkualitas

Usahakan untuk menggunakan kamera yang berkualitas. Memakai kamera ponsel pun tidak masalah, asalkan gambar tidak blur dan detil produk tetap terlihat dengan baik.

  1. Sumber Cahaya yang Baik

Sumber cahaya sangat mempengaruhi hasil fotomu. Cahaya yang terlalu terang atau terlalu gelap dapat mengaburkan warna dan detil produk. Tanpa sumber cahaya yang baik, hasil fotomu tidak akan maksimal. Tidak hanya dengan lampu, kamu juga bisa menjadikan matahari sebagai sumber pencahayaaan pada fotomu lho!

  1. Sudut Pengambilan Gambar

Angle atau sudut pengambilan gambar akan sangat mempengaruhi tampilan produk di mata pelanggan. Setiap produk bisa memiliki angle yang berbeda-beda, misalnya pakaian yang lebih baik kamu foto dari angle depan, sedangkan makanan dari angle atas. Akan lebih baik lagi kalau kamu dapat mengambil beberapa foto dari berbagai angle.

  1. Edit Foto

Kamu dapat melakukan proses pengeditan untuk menyempurnakan foto produk, namun tetap usahakan terlihat natural meski sudah kamu edit ya! Tambahkan juga watermark agar fotomu tidak disalahgunakan oleh orang lain.

Yuk terapkan trik-trik ini agar memiliki foto yang berkualitas agar para pelanggan semakin tertarik untuk membeli produkmu! Untuk materi komprehensif, kamu bisa mengikuti kelas Fotografi Produk di Vokraf ya! Untuk keunggulan dari kelas di Vokraf, kamu bisa membaca artikel ini.

Bagikan Artikel ini !
2048 2560 adminblog@vokraf.com

Leave a Reply

Privacy Preferences

When you visit our website, it may store information through your browser from specific services, usually in the form of cookies. Here you can change your Privacy preferences. It is worth noting that blocking some types of cookies may impact your experience on our website and the services we are able to offer.

For performance and security reasons we use Cloudflare
required
Click to enable/disable Google Analytics tracking code.
Click to enable/disable Google Fonts.
Click to enable/disable Google Maps.
Click to enable/disable video embeds.
Our website uses cookies, mainly from 3rd party services. Define your Privacy Preferences and/or agree to our use of cookies.